Tahun 1995

Catatan

Catatan lagikau tangkap akukucatat lagikau puntir tangankukucatat lagikau rotan tempurung kepalakukucatat lakukansampai aku berludah darahbiar terkumpul bukti lakukandi depan orang ramaitunjukkan kepada merekapistol dan pentungan kalianbiar mereka lihat sendiri lagikau aniaya akukucatat tubuhku adalah buktiketika kau pukul berkali-kali orang ramai melihat sendirikucatataku terus mencatat 6 Mei 1995- kampung kalangan solo

Di Dalam Diriku Ada Hutan

di dalam diriku ada hutandi dalam hutan tumbuh duri dan buah-buahanbelukar dan jalan-jalan menyesatkandi dalam gua gelap lahirlah babiyang mirip wajahkujuga gajah dan kuda ular-ular melata di dalam dirikuaku kadang mirip buaya yang membenamkan matatubuh dan juga hatiku sendiri ke dalam rawa-rawapenuh nyamuk dan berdarah dan bau lumpur di dalam diriku ada hutandi dalam hutan …

Di Dalam Diriku Ada Hutan Selengkapnya »